Paket finishing Biovarnish + Biothane disediakan untuk kebutuhan furniture yang heavy duty dan tahan cuaca ekstrem, seperti:
⇒ Lantai kayu parket
⇒ Meja dan kursi taman pagar
⇒ Sun lounger
⇒ Furniture pantai, dan sebagainya.
Paket ini terdiri dari Biovarnish Liquid Stain, Biovarnish Sanding Sealer, dan Biothane PU 2K.